You are currently viewing Pesona  Diversitas  Mangrove Istambul

Pesona Diversitas Mangrove Istambul

PESONA DIVERSITAS MANGROVE.
InsyaAllah kami akan mengulas semua jenis-jenis mangrove yang ada di desa Tambakbulusan, dan sebagai kata pengantar kami mengucapkan puji syukur Alhamdulillah kepada Allah yg telah melimpahkan Rahmat dan hidayahnya kepada kita semua.
Selanjutnya, Terimakasih kami ucapkan kepada pihak-pihak yg memiliki peran besar dalam menginisiasi dan mengidentifikasi, yaitu Tim KKN PPM UGM 2018 Unit jt-098 dan Tim KKN PPM UGM 2019 Unit jt-232 yg didampingi dosen pembimbing lapangan, Ibu Dr. Agr. Cahyo Wulandari, S.P., M.P. Serta perhatian dan kepedulian Bapak Muhammad Fathkullah yg ikut membantu proses identifikasi.
Harapan kami Semoga semua Berkah dan bermanfaat, Aamiin…

Sumber Buku : Pesona Diversitas Mangrove.
Jilid 2
Karya : KKN-PPM UGM 2018-2019.
Desa binaan DKPM
Universitas Gadjah Mada